Wednesday, June 18, 2014

Sayuran penambah ASI

Produk terbaik adalah yang sesuai dengan pabrik pembuatnya, hal itulah yang membuat saya dan istri istiqomah memberikan asi kepada anak kami minimal 6 bulan eksklusif dan targetnya sampai 2 tahun.
walaupun hal itu tidak mudah namun bisa diberikan dengan niatan dan usaha ekstra dari kami berdua.

Salahsatu hal yang mempengaruhi produksi asi adalah dari makanan, makanan apa saja yang bisa menghasilkan produksi berlimpah berikut sedikit share tentang sayur-sayuran penambah asi, berdasarkan pengalaman pribadi istri dalam mengkonsumsi sayuran dan efeknya terhadap produksi ASI, diurutkan berdasarkan jumlah produksi asi terbanyak ketika mengkonsumsi sayuran tersebut

  1. Kacang Kedelai
  2. Daun Katuk
  3. Kacang Tanah
  4. Sawi Hijau
  5. Ketan Hitam
  6. Sayuran Hijau
Disamping beberapa hal diatas ibu menyusui juga harus menjaga makanan-makanan yang terlalu pedas serta mengandung santan, disamping juga minuman yang dingin, jaga kesehatan dan kontrol emosi. Insya Allah produksi asi berlimpah dan bayi pun tercukupi nutrisinya dengan baik. Allah sudah memberikan ASI yang terbaik untuk bayi, ekonomis dan praktis, So manfaatkanlah dengan baik....

1 comment:

indra said...

wih, dah punya anak mas ya, Alhamdulillah
lagi bosan, browsing browsing dapat blog ini,eh ternyata punya bang casmadi hehe